SENAM SEHAT LANSEA BERSAMA KKN STAMIDIYA BANGKALAN KELOMPOK 02 PANJELINAN

 Tim KKNS 02 PANJELINAN  melakukan senam Lansia yang diselenggarakan Di rumah kepala desa di Desa panjelinan bersama warga lansia dan kepala desa dan juga ibu bidan yusvita. Dengan tema “Senam Sehat Lansia”, kegiatan ini dilaksanakan  hari jumat pukul 7-9 pagi. Senam berlangsung di Halaman Rumah kepala Desa Panjelinan, Jum’at (13/01/23).

Kegiatan senam sehat lansia ini bertujuan untuk menjaga kebugaran tubuh dan mengurangi resiko berbagai penyakit. masita, salah satu warga desa yang merasakan dampak positif dari senam pagi ini.

Dapat terlihat dari keikutsertaan warga lansia yang berusia 30- 50 tahun keatas, mereka mengikuti kegiatan ini dengan penuh semangat. Senam ini dipandu oleh instruktur senam dari Anggota kkn dan warga desa setempat-BANGKALAN 2022.


Kegiatan ini berlangsung dengan baik dan lancar, juga memberikan dampak positif bagi masyarakat Desa Panjelinan dan beberapa orang yang mengikutinya karena memberikan manfaat bagi kebugaran tubuh secara jasmani kepada masyarakat lansia agar tidak mudah terserang penyakit-PENULIS FATHORROSI HM.







Tim it

FATHORROSI

MOH MAHRUS

DPL:HAMIDI,S.H M.H.



Posting Komentar

0 Komentar